DPRD Boyolali kembali menggelar rapat paripurna pertanggungjawaban anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) 2022 di Ruang S. Paryanto S.H., M.H. Dalam pandangan umum fraksi, ada beberapa hal yang disoroti. Termasuk bidang pendidikan maupun pembangunan yang dinilai masih rendah capaiannya. Hal tersebut disampaikan dalam rapat paripurna untuk pandangan umum yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Boyolali Marsono.
Post Views: 4